You are currently viewing Wisata Pemberdayaan Banyuwangi

Wisata Pemberdayaan Banyuwangi

3 lokasi kandidat Program

  1. Pantai Bomo, Rogojampi
    •  Zona Inti Konservasi Laut dengan fish apartment
    • Konservasi Pesisir dengan Cemara Laut
    • Kelompok Benteng Samudera
  2. Zona Konservasi Perikanan Pantai Badean, Blimbingsari
    • Zona Inti Konservasi Laut dengan fish apartment
    • Konservasi Pesisir dengan Cemara Laut
    • Pokmaswas Bintang Samudra
  3. Teluk Pangpang, Wringin Putih, Muncar
    • Konservasi Pesisir dengan Mangrove
    • Suaka alam berbagai jenis burung (bangau, dan enggang), kepiting, rajungan, dll
    • Swadaya menanam mangrove dan membangun jalan di atas mangrove
    • Pokmaswas Baret

Alasan Memilih:

  1. Termasuk dalam kategori nelayan miskin dan rentan
  2. Sumberdaya perikanan dan pesisir semakin menurun  masyarakat bertambah miskin
  3. Memiliki kesadaran dan semangat kuat melakukan konservasi laut dan pesisir, sebelum ada bantuan
  4. Peluang besar untuk meningkatkan penghidupan jika diintervensi program secara tepat
  5. Memiliki visi: konservasi untuk mengubah penghidupan
  6. Tergabung dalam Kelompok Masyarakat Pengawas (Pokmaswas) dan Kelompok Usaha Bersama (KUB), kelembagaan yang diakui oleh Kementerian KKP
  7. Dapat Menumbuhkan Community-based Tourism

Tinggalkan Balasan